Kamis, 07 Maret 2013

Syarat KPR Bank Mandiri BTN BCA dari Surabaya Real Estate Dot Com

Berikut ini kumpulan artikel dokumen yang dibutuhkan untuk  syarat pengajuan KPR Rumah Bank Mandiri BTN BCA Mandiri Syariah artikel dari Surabaya Real Estate dot com Surabaya Real Estate jika ingin buka artikel asli silakan klik link tadi. Berguna bagi anda yang hendak membeli rumah melalui KPR Bank.
=====================================================================


Bagi anda yang sedang berburu Rumah dan Properti lainnya, informasi pengajuan dan syarat KPR dapat menjadi bahan bacaan menarik. Pembelian rumah baru bisa dilakukan dengan cara :

1. Cash

2. Inhouse , cicilan langsung ke developer  yaitu misalnya cicilan 12 x bulan tanpa dikenai bunga, masih sesuai harga awal.

3. KPR Bank / pihak pembiayaan leasing lainya. Biasanya pengajuan KPR dikategorikan dalam 3 profesi

A.     Karyawan/PNS B.  Pengusaha C.  Profesional misalnya dokter, pengacara dll

Pemohon KPR pasangan suami istri jika penghasilan salah satu belum memenuhi plafon KPR maka bisa dilakukan joint income, yaitu penggabungan penghasilan suami dan istri.   

Selain syarat – syarat dokumen di bawah ini, pastikan anda lolos BI chek, yaitu tidak memiliki kredit macet atau  tunggakan cicilan pada bank-bank lain, kartu kredit dan lain sebagainya.

Bagi Anda yang sedang mencari tahu informasi syarat KPR, berikut ini beberapa persyaratan KPR dari berbagai  Bank.

Persyaratan umum :

Persyaratan Pengajuan, secara umum pemohon memiliki syarat sebagai berikut:

  • Warga Negara Indonesia
  • Perorangan bukan badan usaha
  • Usia minimum 21 tahun dan maksimum 40tahun (untuk karyawan) / maksimum 45 tahun (untuk pengusaha / professional) pada saat pengajuan fasilitas
  • Mempunyai penghasilan tetap dan berkesinambungan

Persyaratan Dokumen

A. Dokumen Agunan
Rumah Baru > Surat Pemesanan rumah dari Developer Bukan Rumah Baru:·         Fotokopi Sertifikat  ·         Fotokopi AJB ·         Fotokopi IMB ·         Fotokopi PBB terbaru
B. Dokumen Pribadi :

1. Bank Mandiri

Persyaratan Pengajuan mandiri kpr :

  • Warga Negara Indonesia (WNI) dan berdomisili di Indonesia.
  • Umur minimal 21 tahun, serta maksimal 55 tahun (pegawai) dan maksimal 60 tahun (profesional /wiraswasta) pada saat kredit berakhir.
  • Memiliki pekerjaan dan penghasilan tetap sebagai pegawai tetap/wiraswasta/professional dengan masa kerja/usaha minimal 1 tahun (pegawai) atau 2 tahun (professional/wiraswasta).
  • Penghasilan minimal per bulan Rp Rp 2.500.000,- (Jabodetabek) dan Rp 2.000.000,- (Luar Jabodetabek)
  • Syarat dokumen:

No
Jenis Dokumen
Pegawai
Profesional
Wiraswasta
1
Formulir aplikasi asli diisi dengan lengkap dan benar
v
v
v
2
Copy KTP pemohon & Suami/istri
v
v
v
3
Copy Surat Nikah/Cerai (bagi yang telah menikah/cerai)
v
v
v
4
Copy Kartu Keluarga
v
v
v
5
Copy rekening koran/tabungan 3 bulan terakhir
v
v
v
6
Copy NPWP pribadi
v
v
v
7
Slip gaji asli terakhir/Surat Keterangan Penghasilan dan Surat Keterangan Jabatan
v
8
Copy neraca laba rugi/informasi keuangan terakhir
v
v
9
Copy Akte Pendirian Perusahaan dan izin-izin usaha
v
10
Copy izin-izin praktek profesi
v
11
Copy dokumen kepemilikan agunan: SHM/SHGB, IMB & PBB
v
v
v

2. Bank BTN

Sebagai Bank yang terkemuka dalam pembiayaan perumahan, KPR BTN Platinum sebagai solusi bagi Keluarga Indonesia untuk memiliki rumah idaman

KPR BTN Platinum adalah kredit pemilikan rumah dari Bank BTN untuk keperluan pembelian rumah dari developer ataupun non developer, baik untuk pembelian rumah baru atau second, pembelian rumah belum jadi (indent) maupun take over kredit dari Bank lain.

Keunggulan

•    Suku bunga kompetitif

•     Proses cepat dan mudah

•     Jangka waktu sangat flexible s.d. 25 tahun

•     Perlindungan asuransi jiwa kredit, asuransi kebakaran, dan gempa bumi.

•     Memiliki jaringan kerjasama yang luas dengan developer di seluruh wilayah Indonesia

Persyaratan Pemohon

•    WNI dan berdomisili di Indonesia

•     Telah berusia 21 tahun atau telah menikah.

•  Memiliki Pekerjaan dan Penghasilan Tetap sebagai pegawai tetap/wiraswasta/profesional dengan masa kerja/usaha minimal 1 tahun.

•     Memiliki NPWP Pribadi

Biaya-biaya

Provisi, Administrasi, premi asuransi (jiwa, kebakaran dan bencana alam), biaya notaris.

Dokumen Permohonan

Dokumen
Pegawai Karyawan
Wiraswasta
Swasta Pemilik
Profesional
Form Aplikasi Kredit
Fotocopy KTP, Kartu Keluarga, Surat Nikah/Cerai
Pas Foto terbaru Pemohon & Pasangan
Asli slip gaji terakhir atau Surat Keterangan Penghasilan
-
-
Fotocopy SK Pengangkatan Pegawai Tetap
-
-
Fotocopy Tabungan/Giro di Bank BTN /Bank lain min. 3 (tiga) bulan terakhir
Fotocopy SPT Pph Ps.21 untuk kredit >Rp 50 juta s/d Rp 100 juta
Fotocopy NPWP untuk permohonan kredit > Rp 100 juta
Fotocopy Akta Pendirian Perusahaan berikut perubahannya, SIUP, TDP & SITU
-
-
Fotocopy Ijin-ijin praktek
-
-
Fotocopy SHM/SHGB/ dan IMB







 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 








3. Bank BCA

Syarat KPR BCA sebagai berikut:

1. Pemohon adalah WNI dengan status karyawan tetap, pengusaha atau profesional.

2. Lama bekerja atau berusaha minimal 2 tahun.

3. Usia minimum pemohon adalah 21 tahun atau sudah menikah, dan usia maksimum pemohon adalah 55 tahun untuk karyawan dan 60 tahun untuk pengusaha atau profesional pada saat kredit berakhir.

4. Tujuan pembelian rumah adalah untuk dihuni sendiri (tidak disewakan/investasi)

 5. Angsuran (pokok + bunga) dari seluruh jumlah hutang yang ada(di BCA + bank lain) + permohonan baru, maksimal 1/3 kali dari gaji kotor pemohon/joint income suami-istri.

 6. Pemohon wajib menutup asuransi (jiwa dan kebakaran) dengan syarat banker's clause.

7. Bersedia menandatangani perjanjian kredit dan APHT.

8. Pembayaran angsuran secara autodebet dari rekening Pemohon yang bersangkutan di BCA.

9. Melengkapi Dokumen :

Persyaratan kelengkapan Dokumen Pemohon:

No.
Dokumen
Karyawan
Pengusaha
Profesional
1
Fotocopy KTP Pemohon
*
*
*
2
Fotocopy KTP Suami/Isteri
*
*
*
3
Fotocopy Kartu Keluarga
*
*
*
4
Fotocopy Surat Nikah
*
*
*
5
Fotocopy NPWP/SPT Tahunan ***)
*
*
*
6
Fotocopy SIUP
 
*
 
7
Fotocopy TDP
 
*
 
8
Fotocopy Akta Pendirian/Perubahan
 
*
 
9
Fotocopy Akta Pengesahan Menkeh *)
 
*
 
10
Fotocopy Ijin Praktek
 
 
*
11
Slip Gaji Asli (1 bulan terakhir)/Surat Keterangan Penghasilan **)
*
 
 
12
Fotocopy R/K atau Tabungan 3 bulan terakhir
*
*
*
13
Surat Rekomendasi Perusahaan **)
*
-
-

*) Khusus untuk Pengusaha dengan Badan Hukum PT **) Khusus untuk Joint Income Suami dan Isteri ***) Untuk kredit > Rp. 100 juta 10. Persyaratan kelengkapan Dokumen Rumah:


No.
Dokumen
Rumah Baru
Rumah Bekas
1
Fotocopy Sertifikat HM/HGB
*
*
2
Fotocopy IMB
*
*
3
Fotocopy Denah Bangunan
*
*
4
Fotocopy Akte Jual Beli
-
*
5
Fotocopy Bukti Pembayaran PBB terakhir
-
*
6
Anggaran Perbaikan Rumah*)
-
*
 
4. Mandiri Syariah

Pembiayaan Griya BSM

Pembiayaan Griya BSM adalah pembiayaan jangka pendek, menengah, atau panjang untuk membiayai pembelian rumah tinggal (konsumer), baik baru maupun bekas, di lingkungan developer maupun non developer, dengan sistem murabahah.

Kamis, 10 Januari 2013

Website Properti

Ingin iklankan rumah tanah apartemen atau mencari cari rumah dan properti lainnya? Anda bisa manfaatkan berbagai situs iklan gratis. daftar website property berikut :


Senin, 07 Januari 2013

Pameran Perumahan di Surabaya

Berikut agenda pameran perumahan di Gramedia Expo Surabaya tahun 2013 :
  • Real Estate Expo 2013  | 23 - 31 Maret 2013
  • Rumah Idaman 2013 | 25 Mei - 02 Juni 2013
  • Expo Properti 2013 | 28 September 2013
  • Bursa Properti 2013 | 30 November - 08 Desember 2013 


Gramedia Expo Building beralamat di Jalan Basuki Rahmat No 93-105 Surabaya, lokasinya setelah Gedung Bumi Mandiri / Bank Mandiri  dan  Toyota Astra persis di pertigaan dengan jalan Kombes Pol Duryat . Gedung ini telah menjadi langganan pameran properti di Surabaya. Tempat lain yang biasa digunakan adalah Jatim Expo di Jalan Ahmad Yani, lokasi seberang Graha  Pena Gedung Jawa Pos.
site  : www.gramedia-expo.com
Pameran lainnya yang sering diadakan di lokasi tersebut adalah pameran Komputer , UMKM , Bank dll.